Not Angka Recorder Asal Kau Bahagia - Armada


Tips Memainkan Recorder
Recorder memiliki 7 lubang dibagian depan dan 1 lubang di bagian belakang bawah. Ada cara sederhana yang digunakan sebelum memainkan Recorder yaitu penempatan Jari terdiri atas angka-angka 0 sampai angka 7, Dimana angka 0 memakai ibu jari Kiri, angka 1 memakai jari telunjuk kiri, dan Angka 2 memakai jari tengah kiri dan seterusnya.

Catt: Ibu jari kiri digunakan untuk menutup lubang yang ada di bagian belakang recorder. Dan ketika kalian meletakkan Jari pada lubang recorder, Jari kalian harus tetap rata dan kencang.

Not Angka Recorder Asal Kau Bahagia - Armada

6         4'3'2'1'     7/1'  56
Yang, kemarin 'ku melihatmu
654    45    16
Kau bertemu dengannya
 6    4'3'2'1'  7/1'  1'56
'Ku rasa sekarang kau masih
654   65   34
memikirkan tentang dia

2'2'   5'3'2'1'
Apa kurangnya aku
61'1'1'  5'4'
di dalam hidupmu?
4'5'6'6'   5'5'4'5'
Hingga kau curangi aku

6561'3'4'4'
Katakanlah sekarang
5'6'    7/'5'   6'5'4'4'
bahwa kau tak bahagia
2'3'4'2'1'4'4'
Aku punya ragamu
6   7/1'2'   4'6'5'
tapi tidak hatimu

6561'3'4'4'
Kau tak perlu berbohong,
5'6'   7/'5'   6'5'4'4'
kau masih menginginkannya
2'3'4'2'1'4'4'
'Ku rela kau dengannya
6 7/1'2'   4'6'5'4'
asalkan kau bahagia

BACA JUGA: